TIPS MERAWAT WIPER MOBIL AGAR AWET


ketika musim keberadaan wiper menjadi sangat penting. Oleh karena itu ada baiknya jika kita melakukan pemeriksaan ekstra terhadap wiper mengingat jarak pandang kita saat mengemudi sangat bergantung pada komponen mobil yang satu ini.
untuk menjaga wiper agar tetap bekerja maksimal ada beberapa tips dari BENGKEL M1.
1. ketika memarkir kendaraan di luar rumah, atau di lokasi parkir yang langsung kena sorot matahari, baiknya wiper diangkat, tidak menempel pada kaca. Karena dalam situasi tersebut, kaca akan menjadi panas dan membuat karet wiper yang menempel ikut terkena panas, sehingga membuatnya cepat kering dan retak.
2.menggunakan cairan wiper fluid (air yang menyemprot ke kaca depan). Ada sedikit campuran sabun pada cairan ini, sehingga kerja wiper tidak berat saat menyapu kaca depan.
3.Cek kondisi karet wiper, bila ditemukan retakan atau karet sudah lapuk, maka sebaiknya lakukan ganti karet wiper
4.Bersihkan karet wiper dengan cairan khusus pembersih wiper.
BENGKEL M1.
Bengkel body repair dan cat mobil
JL.Palagan Tentara Pelajar No.46 Yogyakarta
0822 181 30 500

Share this

Related Posts